JAKARTA, KOMPAS.TV - Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump memuji peran Presiden RI Prabowo Subianto dalam upaya mendukung perdamaian di kawasan Timur Tengah. <br /> <br />Pujian itu disampaikan Trump saat memberikan pidato pada Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-47 ASEAN yang digelar di Kuala Lumpur Convention Centre (KLCC), Malaysia, Minggu (26/10/2025). <br /> <br />"Sahabat saya Presiden Prabowo dari Indonesia, atas dukungan luar biasa mereka dalam upaya memastikan lahirnya masa baru bagi Timur Tengah. Ini benar-benar masa baru. Timur Tengah akan memiliki perdamaian setelah 3.000 tahun perdamaian yang kuat dan abadi," kata Trump. <br /> <br />Video editor: Lintang <br /> <br />#trump #prabowo #kttasean <br /> <br />Baca Juga [FULL] PM Xanana Gusmao usai Timor Leste Resmi Gabung ASEAN: Awal Babak Baru di https://www.kompas.tv/internasional/625613/full-pm-xanana-gusmao-usai-timor-leste-resmi-gabung-asean-awal-babak-baru <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/internasional/625623/full-terjemahan-trump-puji-prabowo-di-ktt-asean-terima-kasih-sahabat-saya
